Manajemen Aset di Polban

Manajemen Aset adalah salah satu program studi di Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Bandung. Lulusan Manajemen Aset akan mendapat gelar S.ST atau Sarjana Sains Terapan karena merupakan program D4 (Diploma 4).

About Me

Halo nama saya Fauzi Gunardi. Saya lahir di Bandung 4 Maret 1997. Saya adalah Mahasiswa Politeknik Negeri Bandung Jurusan Administrasi Niaga Program Studi Manajemen Aset.

About POLBAN

Politeknik Negeri Bandung (disingkat POLBAN) adalah sebuah perguruan tinggi advokasi negeri yang terletak di Jl. Gegerkalong Hilir, Desa Ciwaruga, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat. Mulanya POLBAN bernama Politeknik Institut Teknologi Bandung (Politeknik ITB) karena berada dalam naungan ITB. Sejak tahun 1999, Politeknik ITB menjadi institusi mandiri yang terpisah dari ITB, sehingga namanya berubah menjadi Politeknik Negeri Bandung. Direktur POLBAN saat ini adalah Dr. Ir. Rachmad Imbang Tritjahjono, M.T. untuk periode 2014–2019.